Beranda Regional Papua Barat KETUA DAP PEGUNUNGAN ARFAK : OTSUS UNTUK PEMBANGUNAN SDM DAN INFRASTRUKTUR

KETUA DAP PEGUNUNGAN ARFAK : OTSUS UNTUK PEMBANGUNAN SDM DAN INFRASTRUKTUR

0
Ketua DAP Pegunugan Arfak, Goliath Manggesuk

Banyak dari tokoh masyarakat di Kabupaten Pegungungan Arfak yang mendukung Otsus Jilid II, hal itu sebagaimana disampaikan Ketua DAP Pegunugan Arfak, Goliath Manggesuk

Masyarakat masih membutuhkan dana Otsus untuk pembangunan SDM maupun infrastruktur, sebagaimana kunjungan Pak Jokowi ke Pegaf bahwa akan membangun infrastruktur untuk meningkatkan pembangunan Pegaf, kata Goliath

“Yang saya ketahui bahwa masyarakat masih sangat membutuhkan Otsus untuk pembangunan. Saya berpesan agar dalam pembahasan Otsus ini melibatkan Tokoh Adat dan Masyarakat, sehingga tujuan Otsus dapat dirasakan oleh masyarakat OAP”.tutup Goliath.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.