Korsel pulihkan pakta berbagi informasi kemiliteran dengan Jepang
Korea Selatan (Korsel) pada Selasa sepenuhnya memulihkan pakta berbagi informasi intelijen militernya dengan Tokyo, kata Kementerian Luar Negeri Korsel.
Langkah tersebut merupakan bagian dari upaya...
PBB: penghapusan pendidikan perempuan di Afghanistan diskriminatif
Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menilai penghapusan pendidikan untuk anak-anak perempuan di Afghanistan sangat diskriminatif dan mendesak pemerintah Taliban untuk membuka kembali sekolah bagi anak perempuan...
Latihan militer NATO Slovak Shields 2023
Sejumlah tentara mengikuti latihan militer NATO Slovak Shields 2023 di Lest, dekat kota Zvolen, Slovakia (21/3/2023). ANTARA FOTO/REUTERS/Radovan Stoklasa/tom.
Israel batasi warga Palestina untuk masuk Al-Aqsa selama Ramadhan
Pemerintah Israel telah mengumumkan sejumlah pembatasan kepada warga Palestina yang ingin memasuki Masjid Al-Aqsa selama bulan suci Ramadhan.
“Perempuan dari semua usia, anak laki-laki sampai...
Presiden Maladewa sambut kehadiran industri galangan kapal Indonesia
Presiden Maladewa Ibrahim Mohamed Solih mengatakan bahwa pihaknya menyambut baik kehadiran industri galangan kapal Indonesia di Maladewa.
Hal tersebut disampaikan Presiden Maladewa saat berkunjung ke booth...
Erdogan bertekad perkuat hubungan dengan Israel
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menegaskan kembali tekadnya untuk memperkuat hubungan dengan Israel, menurut Direktorat Komunikasi Turki dalam sebuah pernyataan, Selasa.
Erdogan dan Presiden Israel...
Pertemuan Presiden Rusia Vladimir Putin dengan Presiden China Xi Jinping
Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden China Xi Jinping saat menghadiri pertemuan di Kremlin di Moskow, Rusia (21/3/2023). ANTARA FOTO/Sputnik/Pavel Byrkin/Kremlin via REUTERS/tom.
Netanyahu perlambat langkah, fokus ke reformasi yudisial Israel
Pemimpin Israel Benjamin Netanyahu pada Senin mengumumkan pelunakan rencana perombakan yudisial sayap kanan pemerintah yang menjadi kelonggaran setelah terjadinya protes berskala nasional lebih dari...
Jepang siapkan Rp1 kuadriliun lawan kekuatan China di Indo-Pasifik
Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida pada Senin mengumumkan rencana terbaru negaranya demi terciptanya Indo-Pasifik yang terbuka dan bebas dengan menjanjikan investasi 75 miliar dolar...
Perusahaan AS sebut Meksiko secara ilegal sita pelabuhan mereka
Perusahaan bahan konstruksi AS Vulcan Material mengatakan bahwa pasukan keamanan Meksiko pekan lalu secara ilegal mengambil alih terminal pelabuhan mereka di Meksiko selatan, di tengah...